Doa Khusus Menyambut Bulan Ramadhan Lengkap Arab Latin dan Artinya
Daftar Isi Artikel [Tutup]
Mu'alla bin Fadl mengatakan:
"Dulu para sahabat, selama enam bulan sebelum datang bulan Ramadhan, mereka berdoa agar Allah mempertemukan mereka dengan bulan Ramadhan. Kemudian, selama enam bulan sesudah Ramadhan, mereka berdoa agar Allah menerima amal mereka ketika di bulan Ramadhan."
(Lathaiful Ma'arif, Ibnu Rajab, hal.264).
Yahya bin Abi Katsir mengatakan: Diantara doa sebagian sahabat ketika datang bulan Ramadhan:
ااَللَّهُمَّ سَلِّمْنـِي إِلَى رَمَضَانَ وَسَلِّمْ لِـي رَمَضَانَ وَتَسَلَّمْهُ مِنِي مُتَقَبَّلاً
Terjemah nya:Ya Allah, antarkanlah aku hingga sampai kepada Ramadhan dan antarkanlah Ramadhan kepadaku, dan terimalah amal-amalku di bulan Ramadhan.
[Lathaiful Ma'arif, Ibnu Rajab, hal.264]
Posting Komentar untuk "Doa Khusus Menyambut Bulan Ramadhan Lengkap Arab Latin dan Artinya"